Viral Kurir Paket COD di Pamekasan Dianiaya Pelanggan, Dipiting Hingga Keluar Darah dari Mulut

Viral Kurir Paket COD di Pamekasan Dianiaya Pelanggan, Dipiting Hingga Keluar Darah dari Mulut

Viral Kurir Paket COD di Pamekasan Dianiaya Pelanggan, Dipiting Hingga Keluar Darah dari Mulut-IG @jabodetabek24info-IG @jabodetabek24info

Setelah kejadian tersebut, korban melaporkan tindak kekerasan yang dilakukan oleh pelaku ke pihak kepolisian. 

BACA JUGA:Viral Pesawat Batik Air Mendarat dengan Kondisi Miring, Manajemen Beri Respons

Korban melaporkan pelaku karena tidak ingin kejadian serupa dialami rekan kerja seprofesinya yang lain. 

Kasus penganiayaan tersebut kini sudah ditangani oleh Satreskrim Polres Pamekasan

Diketahui, korban bernama Irwan Siskiyanto (27), sementara pelaku bernama Arif. 

BACA JUGA:Viral Oknum Petugas Dishub Diduga Pungli Satu Bungkus Rokok ke Sopir Bajaj

Kasatreskrim Polres Pamekasan AKP Doni Setiawan membenarkan adanya laporan penganiayaan terhadap seorang kurir

Doni menegaskan akan menindaklanjuti laporan yang sudah diterima sesuai dengan prosedur yang ada. 

"Pastinya ditindaklanjuti sesuai SOP," ujar AKP Doni Setiawan dalam keterangannya. 

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya